Saturday, 30 March 2013
CARA MENGHITUNG ANGGARAN BIAYA PEMBANGUNAN RUMAH
Rencana Anggaran
Biaya
Pada tulisan ini saya mencoba menyajikan mengenai cara menghitung anggaran pembuatan rumah, dan item-item yang ada pada pembangunan rumah, adapun tujuan dari tulisan ini, untuk membantu bagi yang tidak mempunyai latar belakang pendidikan sipil, agar dapat menghitung sendiri Biaya yang dibutuhkan untuk membangun rumah, sehingga sebelum memulai Pekerjaan Pembangunan Rumah, dapat mempersiapkan Biaya yang dibutuhkan, atau dapat sebagai Harga pembanding bila Pembangunan Rumah Tersebut akan diborongkan. saya menyadari bahwa tulisan ini jauh dari sempurna, sehingga saya sangat membutuhkan masukan atau kritikan yang membangun untuk kesempurnaan tulisan-tulisan berikutnya, atau bagi pembaca ada yang kurang mengerti item-item yang saya tulis dibawah, silakan ajukan pertanyaan, kritikan atau pertanyaan silakan isi pada kolom komentar bibawah.Sebelum melanjutkan, saya menampilkan informasi seperti dibawah ini, mungkin ada diantara pembaca yang membutuhkan :
Subscribe to:
Posts (Atom)
Tips Memilih Bahan Material Bangunan
Berikut ini beberapa hal yang bisa menjadi pertimbangan anda dalam memilih material bahan bangunan bagi rumah anda : 1. Pasir P...
-
CARA MENGHITUNG RAP (Rencana Anggaran Pelaksanaan) PEMBANGUNAN RUMAH Yang dimaksud dengan RAP (Rencana Anggaran Pelasanaan ), adalah kebu...
-
Berikut info terbaru 2014 mengenai harga borongan bangunan bulan ini beserta tips bagaimana cara menghitung upah borongan tenaga bangunan/...